
Selamat bertanding Timnas Indonesia! Yah, hari ini adalah hari penentuan Timnas Indonesia menuju Final SEA Games Singapura melawan Thailand. Thailand adalah benteng kokoh yang siap mementalkan semua serangan dan salah satu tim terkuat di Asia Tenggara. Walau demikian, Timnas Indonesia juga punya kualitas yang bagis yang bisa mengalahkan Thailand.Terseok-seok diawal laga saat melawan Myanmar yang kalah dengan skor 4-2 tapi mampu bangkit dipertandingan-pertandingan...